Wednesday, 14 October 2015

KeFlek Hari ini

Bloggers, kali ini aku mau sharing mengenai menyiram tanaman yang baik dan benar


1. Pastikan sudah tersedia air yang cukup untuk tanaman yang akan disiram.
2. Siram tanaman pada bagian bawah  khususnya pada bagian akar
3. Sebaiknya menyiram tanaman antara pukul 04.00-09.00
4. ulangki langkah-langkah di atas sampai tanaman tumbuh besar


Bloggers mungkin bertanya tanya mengapa menyiram sebaknya pada jam segitu?? Yapp. disaat itu penguapan sedang dalam intensitas rendah. Jika menyiram pada saat tengah hari, maka akan merugikan tanaman itu sendiri.

Well, sekian dulu yang bisa aku sharing kali ini. Thanks :)

No comments:

Post a Comment